Cisca Martinez memiliki bulu lebat di bagian di sekujur tubuhnya. Namun, penyanyi 18 tahun membiarkan semuanya tumbuh dengan alasan khusus.
"Aku memang suka bulu. Ini memang sudah jadi ciri khas aku. Kebetulan enggak boleh juga sama mami dihilangkan," ujar Cisca saat ditemui di Stringray Club n Lounge, Jakarta.
Karena memiliki banyak bulu, pelantun "Piss Bang" ini sering dijuluki seperti Teddy Bear. Diakui Cisca, memiliki bulu membuatnya merasa seksi dan menambah rasa percaya diri.
"Seksi kan memang bagian dari aku. Kata orang-orang bulunya kaya Teddy Bear. Teman-teman aku senang banget mainin bulu aku," katanya.
0 comments:
Post a Comment